pasang
pasang

Review Laptop Lenovo Ideapad 310, Laptop Murah Untuk Aktivitas Sehari-Hari


Spesifikasi Lenovo IdeaPad 310-14IKB
 Layar TFT LCD dengan LED backlight 14 inci resolusi 1366 x 768 piksel Anti-Glare Display, 200
    nits, 16:9 aspect ratio, 500:1 contrast ratio
 Prosesor Intel Core i5-7200U dual-core 2,5GHz TurboBoost 3,1GHz
 Chipset Intel
 Grafis Intel HD Graphics 620 dan Nvidia GeForce GT 920MX VRAM 2GB
 Memori RAM 4GB DDR4 Upgradeable to 16GB DDR4-2133MHz
 Storage hard disk 500GB atau 1TB 5400rpm
 Konektifitas LAN, WiFi, Bluetooth, Port USB 3.0, Port HDMI, 2 x 1,5W speaker, Dolby
    Advanced Audio v2
 Kamera depan 1 megapiksel fixed focus webcam
 Baterai 2 Cell, 30WHR dengan daya tahan hingga 4 jam
 Sistem Operasi DOS / Windows 10 Home
 Dimensi 341.8 x 249.9 x 22.7 mm berat –
 Warna Silver, Black, dan Red

Hallo Guys kembali lagi bersama Hakim, kali ini saya akan mereview produk laptop yang saya gunakan untuk melakukan kegiatan sehari-hari seperti mengetik, bermain game, Dll.

Laptop ini saat saya gunakan untuk bermain game-game ringan berjalan sangat lancar, namun saat saya gunakan untuk bermain game berat seperti GTA V, laptop inihanya dapat memainkannya dengan settingan Normal dengan kondisi laptop tidak terhubung ke charger. namun apabila memainkan GTA V dengan kondisi laptop sedang di charge, maka laptop ini dapat menghandle untuk memainkan GTA V dengan settingan High dengan FPS dikisaran 40-50 an.

Untuk penggunaan yang biasa-biasa saja laptop ini tergolong sangat nyaman untuk digunakan, panas laptop inipun bisa dibilang tidak terasa. Batreai laptop ini saat digunakan untuk mengerjakan tugaas kuliah dapat bertahan cukup lama, kira-kira 4 jam an, atau bahkan bisa sampai 7 jam jika menggunakan mode hemat daya. Namun saat digunakan bermain game-game yang berat. mungkin betrai laptop ini hanya sanggup memainkannya selama kurang lebih 2 jam saja.
Latest
Previous
Next Post »
pasang
Copyright © 2020 Let View
Created By Let View